Pendidikan Pelatihan Mentalitas Dasar PT Astra Honda Motor

SIGAPNEWS│Bogor. PT Sigap Prima Astrea (Sigap Academy) bekerjasama dengan PT Astra Honda Motor (AHM) menyelenggaraan pendidikan bagi calon karyawan AHM, untuk program pelatihan Mentalitas Dasar (Basic Mentality) selama tahun 2019.

Pelatihan ini adalah kegiatan tahun ke-2 setelah tahun sebelumnya juga bekerjasama dalam penyelenggarakan pelatihan Mentalitas Dasar yang berlokasi di Sigap Academy, Cileungsi – Bogor.

Dalam kegiatan ini, ditanamankan materi-materi mentalitas dasar yang bertujuan untuk : Membentuk mental disiplin, tanggung jawab dan siap bekerja, menyiapkan pribadi tangguh dalam menghadapi setiap tantangan yang diberikan, menumbuhkan semangat jiwa kebersamaan dan melatih pola pikir untuk senantiasa bekerja secara maksimal dengan tindakan yang dilakukan sepenuh hati.

Upacara penutupan pelatihan Mentalitas Dasar batch ke-29, dipimpin oleh Gabriela G. Gabeini dari Learning Center Dept. – Human Resources Division PT Astra Honda Motor, Jumat 28 Juni 2019 di Sigap Academy, Cileungsi – Bogor.

Kegiatan-kegiatan selama pendidikan & pelatihan Mentalitas Dasar, diantaranya adalah :

Pembekalan materi dalam kelas

Olah Raga

Team Building

Orientasi lapangan

Renungan Malam

Read More
Mendas5

Pendidikan Pelatihan Mentalitas Batch ke 8 – Tahun 2019

SIGAPNEWS│Bogor – PT Sigap Prima Astrea (Sigap) bekerjasama dengan PT Astra Honda Motor (AHM) dalam penyelenggaraan pendidikan bagi calon karyawan AHM, dalam program pelatihan Mentalitas Dasar (Basic Mentality) selama tahun 2019 yang dilaksanakan dalam 25 batch.

Pelatihan ini adalah kegiatan tahun ke-2 setelah tahun sebelumnya juga bekerjasama dalam penyelenggarakan pelatihan Mentalitas Dasar yang berlokasi di Sigap Academy, Cileungsi – Bogor.

Dalam kegiatan ini, ditanamankan materi-materi mentalitas dasar yang bertujuan untuk :

  • Membentuk mental disiplin, tanggung jawab dan siap bekerja.
  • Menyiapkan pribadi tangguh dalam menghadapi setiap tantangan yang diberikan.
  • Menumbuhkan semangat jiwa kebersamaan.
  • Melatih pola pikir untuk senantiasa bekerja secara maksimal dengan tindakan yang dilakukan sepenuh hati.

Upacara pembukaan pelatihan Mentalitas Dasar batch ke-8, oleh Bapak Muchamad Irfan Husaeni dari Learning Center Dept. – Human Resources Division PT Astra Honda Motor, Senin 08 April 2019 di Sigap Academy, Cileungsi – Bogor.

Kegiatan-kegiatan dalam pendidikan & pelatihan ini, diantaranya adalah :

Pembekalan materi dalam kelas.

Orientasi lapangan

Olah Raga

[ARS]

Read More
2

Pelatihan Mentalitas Dasar Pt Astra Honda Motor

SIGAPNEWS│Bogor – PT Sigap Prima Astrea (Sigap) bekerjasama dengan PT Astra Honda Motor (AHM) dalam penyelenggaraan pendidikan bagi calon karyawan AHM, dalam program pelatihan Mentalitas Dasar (Basic Mentality) selama tahun 2019 yang dilaksanakan dalam 25 batch.

Pelatihan ini adalah kegiatan tahun ke-2 setelah tahun sebelumnya juga bekerjasama dalam penyelenggarakan pelatihan Mentalitas Dasar yang berlokasi di Sigap Academy, Cileungsi – Bogor.

Dalam kegiatan ini, ditanamankan materi-materi mentalitas dasar yang bertujuan untuk :

1. Membentuk mental disiplin, tanggung jawab dan siap bekerja.

2. Menyiapkan pribadi tangguh dalam menghadapi setiap tantangan yang diberikan.

3. Menumbuhkan semangat jiwa kebersamaan.

4. Melatih pola pikir untuk senantiasa bekerja secara maksimal dengan tindakan yang dilakukan sepenuh hati.

Kegiatan-kegiatan dalam pelatihan ini, diantaranya adalah :

Kegiatan dalam kelas, pembekalan materi.

Olah Raga

Team Building

Orientasi

 

Renungan Malam

Read More

203 Peserta Mengikuti Program Seleksi Tahap II Angkatan 15

Bogor, Sigap.com –  Sigap Academy membuka program mentalitas dasar dengan nama Program Seleksi Tahap II angkatan ke-15, Senin (3/12/2018).

Pembukaan Program Seleksi Tahap II di Sigap Academy dikawasan Industri Menara Permai Cileungsi, Bogor ini ditandai dengan upacara pembukaan yang dihadiri pejabat dari PT Astra Honda Motor, para Pelatih, Instruktur dan Pejabat Sigap Academy

Rekrutmen & Branding Officer PT AHM Gabriela Gugun Gabeini dalam sambutannya selaku pembina upacara mengatakan, walaupun para peserta dari berbagai daerah yang berbeda tetap harus menjaga kekompakan selama pelatihan ini.

“Karena itu bekal keterampilan dan kemampuan bagi calon karyawan PT AHM  sangat penting guna terwujudnya situasi yang nyaman nanti di tempat kerja,” ucapnya.

Diharapkan melalui diklat ini dapat menumbuhkan rasa tanggung jawab pada diri masing-masing calon karyawan, sehingga mampu bekerja dengan baik di tempat kerja masing-masing.

Materi pelatihan diberikan oleh instruktur dari PT AHM, meliputi Ilmu Soft Skill, peraturan baris berbaris (PBB), dan Team Building.

Diklat dilaksanakan selama 5 hari mulai tanggal 3 hingga 7 Desember 2018 dan diikuti 204 orang dengan rincian tes Sunter 53 orang, BKK Karawang 80 orang dan BKK kuningan 70 orang. [Ergal]

“Setiap calon karyawan diharapkan mampu bekerja sesuai dengan Standart Operasional Prosedur di perusahaan yaitu PT AHM,” tandas Ibu Gugun.

Read More